Sequence diagram adalah sebuah diagram yang digunakan untuk menjelaskan dan menampilkan interaksi antar objek-objek dalam sebuah sistem secara terperinci.
Function as a Service model ini memungkinkan kamu mengeksekusi kode tanpa perlu mengelola server, hanya perlu menulis fungsi yang akan dijalankan saat ada event tertentu