Integrasi Django dan Redis

Subscribe Dengan Account Google Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru !
Integrasi Django dan Redis
Kastel Terpencil di Dalam Cermin

Kastel Terpencil di Dalam Cermin

Kokoro merasa terusir dari kelasnya sendiri hingga ia mengurung diri di rumah dan menolak pergi ke sekolah. Pada suatu hari, cermin di dalam kamarnya mengeluarkan cahaya terang. Dan di dalam cermin tersebut ada bangunan misterius yang mirip sebuah kastel.

Buy

Pada tutorial sebelumnya kita telah membahas tentang redis, dan juga sudah mencoba instalasi dan konfigurasi django. untuk mengikuti artikel ini baca artikel sebelumnya :


Setelah kita mempelajari apa itu django dan redis, selanjutnya kita akan menghubungkan django dan redis. Pastikan kamu telah berada dalam mode virtual environment, tentang virtual environment kamu bisa mempelajarinya di sini

Konfigurasi Environment


buka editor untuk linux gunakan nano, environment kali ini saya namakan firstproject
nano ~/.environment/firstproject/bin/postactivate

tambahkan baris kode di bawah ini
export BROKER_URL='redis://user:admin@localhost:6379'

variable BROKER_URL berisi alamat host redis.

selanjutnya kita akan memanggil variable environment tersebut ke dalam django settings.py, tambahkan baris kode di bawah ini ke dalam file settings.py

 

import environ
import os

env = environ.Env()
REDIS_URL = env('BROKER_URL', default='redis://localhost:6379')


untuk mengetahui konfigurasi django berhasil, kita coba jalankan django dengan perintah
python manage.py runserver

jika kamu menemukan error di bawah ini :

django redis

install terlebih dahulu django environ

pip install django-environ

hasil akhirnya seperti di bawah ini

django environ